MetroPapua News

Jangan Gentar Bicara Benar

Kategori: Hukum & Kriminal

6 Juli 2025

  Sorong, MPN – Dalam sebuah operasi terukur yang dilaksanakan pada Sabtu dini hari, 5 Juli 2025, di Kampung Baitapa, Distrik Baitapa, Kabupaten Intan Jaya, satuan gabungan TNI berhasil melumpuhkan tokoh separatis bersenjata Organisasi Papua Merdeka (OPM), Enos Tipagau, yang diketahui menjabat sebagai Komandan Batalyon Kodap VIII Soanggama. Berdasarkan informasi yang diterima dari masyarakat setempat, […]